Radar Cianjur »
Ekonomi Bisnis
»
Utamakan Sopan Santun
Utamakan Sopan Santun
Posted by Radar Cianjur on Kamis, 17 Maret 2016 |
Ekonomi Bisnis
MENURUT Sales Counter Tata Motor Sendy, mempunyai prilaku
sopan serta ramah terhadap sesama merupakan salah satu modal utama dalam
membangun perusahan, khususnya bagi marketing.“Dengan mengutamakan pelayanan
yang ramah serta sopan itu modal utama dalam memasarkan produk perusahaan,”
ucapnya.
Selain itu, dengan banyaknya konsumen perusahaan akan
lebih berkembang. “Seperti halnya didealer mobil Tata Motors kita harus
mengutamakan tatakrama yang sopan santun serta ramah terhadap konsumen, dengan
begitu konsumen pun akan semakin loyal,” ujarnya.(ndk)
Populer
-
BUDIDAYA: Salah seorang karyawan Peternakan Ikan Lele Sawargi tengah memberikan pakan ikan lele. CUGENANG- Ikan lele merupakan salah ...
-
*) Nanang Rustandi BEGITU berseliweran berbagai informasi dan berita di era Jaman Now. Semua harus disortir mana yang benar-benar infor...
-
SETELAH meraih peringkat ketiga di Piala Presiden 2017, Persib Bandung mulai merancang agenda lanjutan untuk mengisi kekosongan jelang tam...
-
Foto: Fadilah Munajat/ Radar Cianjur MEMBANGGAKAN: Camat Gekbrong menyambut rombongan tim penilai dari kabupaten Cianjur GEKBRON...
-
Jamin suami Eti Suhaeti. CIANJUR- Alangkah terkejutnya Jamin (42), warga Kampung Cijambe RT01/RW02 Desa Sukapura Kecamatan Cidaun yan...
-
DR H Djoni Rolindrawan, sosialisasikan Empat Pilar MPR di Alam Asri Sukanagalih, Pacet-Cianjur, 25 November 2018. CIANJUR -Masyarakat ...
-
FOTO: NANDANG KURNAEDI/RADAR CIANJUR PROMOSI: SPM tiga roda memperlihatkan produk semen tiga roda . CIANJUR- Indocement sediaka...
-
CIANJUR-SMAN 1 Cianjur tak hentinya menorehkan prestasi yang membanggakan. Kali ini giliran ekstrakurikuler marching band ...
Tidak ada komentar: